Home

Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuhu,

Selamat datang di beranda maya kami, Tiada hal yang tak berarti, Atas kehadiran dan atensinya, yang telah anda berikan,
Pada kami....

Terima kasih telah sudi berkunjung, semoga bermanfaat dan membawa kebaikan, Aamiin

Sabtu, 19 Oktober 2019

Karaktermu Prestasimu

Hati-hati dengan pikiran, karena pikiranlah akan terbit ucapan.
Hati-hati dengan ucapan, karena ucapanlah akan terwujud perbuatan.
Hati-hati dengan perbuatan, karena perbuatanlah akan terulang kebiasaan.
Hati-hati dengan kebiasaan, karena kebiasaanlah akan terbentuk kepribadian.
KARENA KEPRIBADIANLAH, MANUSIA AKAN MULIA DI HADAPAN SESAMA